Kamis, 20 Agustus 2009
BID'AH-BID'AH PUASA DAN SHOLAT TARAWIH D BLN RAMADHAN
8/20/2009 08:17:00 AM
2 comments
BID’AH-BID’AH PUASA DAN SHALAT TARAWIH DI BULAN RAMADHAN
Oleh :
Syeikh Salim bin Ied al-Hilali
Puasa di bulan Ramadhan mempunyai kedudukan yang utama dan tempat yang mulia dalam Islam. Bagi orang yang berpuasa karena iman dan ihtisab (mengharapkan pahala), Allah sendirilah yang mengetahui akan pahala, keutamaan dan kenikmatannya. Akan tetapi pahala puasa itu berbeda-beda, bertambah atau berkurang sesuai dengan dekat atau jauhnya seseorang dalam melaksanakan ibadah puasa dari sunnah Nabi Muhammad Shallallahu ‘alaihi wa Sallam.
Oleh sebab...
Kamis, 13 Agustus 2009
Ada unta dalam bis wisata
dimusim haji beberapa waktu yang lalu
banyak bis wisata yang dicarter oleh rombongan jemaah haji
sebuah bis wisata pengantar rombongan haji sedang ngisi BBM di SPBU
wah ini rejeki buat pedagang asongan yang masuk ke dalam bis
seorang tukang aqua masuk kedalam sambil menawarkan daganganya
aqua aqua, aquanya bu yang dingin yang dingin
bu aqua murah cuma 2000 rupiah saja...
seluruh penumpang sedang hikmad dzikir sambil megangin tasbih
tukang aqua berjalan dari depan kebelakang dan kembali kedepan
kemudian pintu bis ditutup karena bis akan berangkat...
MAKNA LAILAHA ILLALLAH
1. Tidak ada pencipta kecuali Allah
(Yang memiliki sifat-sifat yang) demikian itu ialah Allah Rabb kamu; tidak ada Ilah (yang berhak disembah) selain Dia; Pencipta segala sesuatu, maka sembahlah Dia; dan Dia adalah Pemelihara segala sesuatu. (QS. 6:102) Yang demikian itu adalah Allah, Rabbmu, Pencipta segala sesuatu, tiada Ilah (yang berhak disembah) melainkan Dia; maka bagaimanakah kamu dapat dipalingkan. (QS. 40:62)
2. Tidak ada yang memberi rizki kecuali Allah
Dan tidak ada suatu binatang melatapun di bumi melainkan Allah-lah yang memberi...
Rabu, 12 Agustus 2009
8/12/2009 09:11:00 AM
No comments

calang adalah sbuah kota kecil yg terletak d pesisir pantai barat,,,,dengan pemandangan yang indah dan masih sangat alami,,,,,,...
Langganan:
Postingan (Atom)